Daun gedi memang dikonsumsi secara dimasak menjadi sayur. Namun disamping itu semua, tahukah anda bahwa manfaat daun gedi sangat baik untuk kesehatan tubuh manusia? Jika belum tahu, anda dapat membaca ulasan dibawah karena kami telah merangkumnya. Apa sajakah manfaat daun gedi bagi kesehatan tubuh manusia? Ini dia ulasannya.
Manfaat Daun Gedi Untuk Kesehatan
1. Manfaat Daun Gedi Untuk Ibu Hamil
Daun gedi mempunyai banyak khasiat untuk
kesehatan, salah satunya untuk ibu hamil. Daun gedi dapat berkhasiat
untuk menghindarkan dari musibah keguguran. Selain itu, daun gedi juga
berkhasiat untuk memudahkan persalinan pada saat melahirkan. Daun gedi
begitu baik untuk ibu hamil.
2. Mengatasi Anemia
Anemia
adalah kondisi dimana orang mengalami kurang darah. Daun gedi mempunyai
kandungan zat besi yang berkhasiat untuk mengatasi anemia. Anda sering
mengalami anemia? Cobalah konsumsi daun gedi.
3. Manfaat Daun Gedi Untuk Penyembuhan Luka
Daun gedi mempunyai kandungan petroleum
eter dan ekstrak methanol. Kandungan tersebut mempunyai manfaat untuk
mempercepat penyembuhan luka.
4. Mencegah Penyakit Jantung
Manfaat daun gedi selanjutnya adalah dapat mencegah penyakit jantung. Kandungan flavanoid yang terdapat pada daun gedi dapat menstabilkan tekanan darah dan menghindarkan penyakit jantung.
5. Sebagai Anti Inflamasi
Daun gedi mempunyai manfaat untuk anti
inflamasi atau mengatasi pembengkakan. Daun gedi yang mempunyai khasiat
mengurangi pembengkakan dikarenakan oleh kandungan polifenol dan
flavanoid yang ada pada daun tersebut.
6. Menurunkan Kolesterol
Tahukah anda bahwa daun gedi dapat menurunkan kolesterol? Ya, itu karena daun gedi mempunyai kandungan flavanoin yang memiliki beragam khasiat, salah satunya untuk menurunkan kolesterol.
7. Mencegah Pengeroposan Tulang
Manfaat daun gedi selanjutnya adalah dapat mencegah pengeroposan tulang. Sebuah jurnal dari Asian Journal of Traditional Medicines menyebutkan bahwa daun gedi baik untuk mencegah pengeroposan tulang.
8. Menurunkan Tekanan Darah
Ada banyak sayuran atau buah-buahan yang mempunyai khasiat untuk menurunkan tekanan darah tinggi. Daun gedi lah salah satu sayuran yang dapat menurunkan tekanan darah.
9. Menambah Produksi ASI
Kandunga folat daun gedi sangat kaya.
Oleh karena itulah daun gedi begitu bermanfaat bagi ibu menyusui karena
mempunyai asupan nutrisi yang baik dan kuantitas ASI menjadi bertambah.
Itulah beberapa manfaat daun gedi yang
baik untuk tubuh manusia. Wah, ternyata daun gedi begitu baik untuk
kesehatan manusia ya? Yuk, coba konsumsi daun gedi. Disamping dapat
diolah menjadi sayuran yang lezat, manfaat daun gedi yang begitu baik
dan melimpah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar